Manajemen Komunikasi Proyek

Efektivitas organisasi proyek terletak pada efektivitas komunikasi, sebab komunikasi itu penting untuk menghasilkan pemahaman yang sama antara pengirim informasi dan penerima informasi dalam hal ini shop drawing sebagai sarana komunikasi antara engineering dan produksi, sehingga dalam penyampaian informasi ke lapangan harus, tepat waktu, lengkap dan benar agar tidak terjadi kekeliruan atau salah pemahaman yang berakibat fatal terjadinya pekerjaan repair yang menimbulkan berupa kerugian, dengan adanya pelatihan Knowledge Manajemen pemahaman tentang Tacit dan Explicit ini dapat diambil tindakan dini apabila permasalahan dideteksi lebih awal.

Kata Kunci: Komuniksi